Sehingga, kata Ketua Kadin Konawe, dapat memangkas biaya transportasi pengakutan hasil-hasil panen petani yang umumnya cenderung membebani biaya produksi dari pengolahannya hingga pasca panen.
“Saya berharap, pekerjaan JUT sepanjang 1,5 km ini dapat bermanfaat bagi warga masyarakat dan bisa meningkatkan ekonomi keluarganya, serta berkontribusi terhadap perkembangan ekonomi daerah,” tutupnya. (RS)
Halaman
Tinggalkan Balasan