Selanjutnya, Bustanul mengatakan kedepan dalam kegiatan penyuluhan melalui dana dekonsentrasi akan disiapkan demplot demplot di setiap titik lokasi Sekolah Lapang (SL) agar mengimplementasikan program Genta Organik.