“Saya yakin dangan cara ini, penggunaan pupuk, pestisida kimia akan menurun, sehingga kita bisa menghemat pupuk pestisida kimia tersebut dan secara bersamaan kita dapat memelihara lingkungan dari kerusakan zat kimia berlebih, dan produktivitas meningkat dengan memanfaatlan pupuk hayati. Agar petani mau membuat menggunakan pupuk organik, diperlukan pendampingan untuk meyakinkan para petani dalam penggunaan pupuk dan pestisida secara berimbang yang akan menghasilkan produktivitas maksimal, papar Dedi. (NF)