Para wirausaha muda pertanian diharapkan dapat menjalin kolaborasi yang apik untuk menciptakan pertanian yang maju.