Menurut Kepala Polres Sukabumi, AKBP Saiman, Gunawan kini telah ditetapkan sebagai tersangka. Informasi lebih lanjut akan disampaikan dalam konferensi pers pada Senin (4/11/2024). Selain Gunawan, dua rekannya yang ikut dalam live TikTok juga turut diamankan oleh polisi.
Berita Terkait
2 Komentar